Penawaran Penelitian untuk S2 Magister Ilmu Fisika (MIF) di Center for Plasma Research

Center for Plasma Research telah menyediakan topik-topik penelitian pasca sarjana terutama untuk tingkat Magister. Para calon mahasiswa magister yang berminat dalam penelitian bidang Ilmu dan teknologi Plasma dapat mengikuti penelitian ini setelah menjadi mahasiswa Magister Ilmu Fisika (MIF), Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro. Persyaratan lain adalah berasal dari Program Studi S1 Fisika, dengan akreditasi […]

Berbagi Pengalaman tentang Sains dan Teknologi Plasma di Indonesia di UKI

Jakarta: Sains dan Teknologi Plasma telah mulai dilirik oleh generasi muda Indonesia. Center for Plasma Research (CPR) mendapat kehormatan menyampaikan perkembangan sains dan teknologi plasma di Indonesia dalam acara Seminar Nasional Peran Sains dan Pendidikan Fisika, dalam menghadapi Masayarakat Ekonomi Asean di Jurusan Pendidikan Fisika, FMIPA Universitas Kristen Indonesia pada tanggal 18 Mei 2016. Peneliti […]

D-Ozone, Produk Riset dari Center for Plasma Research, mendapatkan Penghargaan Tingkat Nasional TECHNOPRENEURSHIP Camp 2016

Pada tanggal 19-21 April 2016, Technology Business Incubation Center, Kementrian Ristek Dikti bekerjasama dengan Balai Inkubator Teknologi BPPT melakukan kegiatan Technopreneurship Camp 2016, di Puspitek Serpong. Perkemahan tersebut diikuti oleh 200 peserta yang mengirimkan 126 Proposal. Dari para peserta tersebut diminta mempresentasikan proposal bisnisnya sebanyak 26 proposal.  Center for Plasma Research (CPR) dengan proposal Dipo […]

Focus Group Discussion di Universitas Sumatera Utara: Teknologi Plasma dan Komersialisasi Hasil Riset di FMIPA USU

Medan –  Focus group discussion (FGD) diselenggarakan oleh Universitas Sumatera Utara (USU) Medan pada tanggal 29 April 2016, diikuti oleh sebagian besar dosen-dosen senior di lingkungan Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, USU. FGD tersebut mendatangkan pemateri pakar plasma di Indonesia Dr. Muhammad Nur, DEA yang juga sebagai dosen jurusan Fisika Universitas Diponegoro Semarang sekaligus […]

Peneliti Undip Raih Angkasa Pura II Innovation Award

Semarang.undip.ac.id. “Hasil penelitian teknologi plasma yang dikembangkan Group Peneliti di Center for Plasma Research, Fakultas Sains dan Matematika, Universitas Diponegoro semakin dikenal masyarakat” hal ini disampaikan oleh Dr. Muhammad Nur, DEA sebagai pimpinan dari pusat penelitian tersebut bersama perwakilan dari PT. Dipo Technology, mendapat penghargaan dari Angkasa Pura II melalui Program Innovation Award2015. Tim Undip […]